10 Contoh Soal Teorema Pythagoras Kelas 8

Anak Mama minggu depan ada ulangan matematika? Tapi Mama dan si anak belum paham soal Pythagoras? Yuk, kumpul di sini, Ma! Aku akan bagiin 10 Contoh Soal Teorema Pythagoras Kelas 8 beserta pembahasannya biar Mama bisa belajar bareng si anak dengan mudah!

Teorema Pythagoras merupakan salah satu rumus dalam Matematika yang berasal dari seorang matematikawan Yunani Kuno. Rumus ini menyatakan bahwa dalam sebuah segitiga siku-siku, kuadrat panjang dengan sisi miring sama dengan jumlah kuadrat panjang sisi-sisi yang lain.

Secara matematis, Teorema Pythagoras dirumuskan sebagai berikut:

Di mana, a dan b adalah panjang sisi yang membentuk sudut siku-siku, sementara c adalah Panjang sisi miring atau sisi terpanjang.

Supaya lebih paham tentang rumus ini, simak 10 Contoh Soal Teorema Pythagoras Kelas 8 yang aku tulis di bawah ya!

10 Contoh Soal Teorema Pythagoras Kelas 8 Beserta Jawaban

1. Sebuah segitiga siku-siku memiliki panjang sisi pendek pertama (a) 8 cm dan panjang sisi pendek kedua (b) 15 cm. Apakah segitiga tersebut bersifat siku-siku?

Jawaban:

2. Dalam segitiga siku-siku, panjang sisi pendek pertama (a) adalah 12 cm dan panjang sisi miring (c) adalah 15 cm. Tentukan panjang sisi pendek kedua (b)!

Jawaban:

3. Sebuah tangga berada pada sudut kemiringan 45o. Jika Panjang tangga adalah 10 meter, berapa tinggi tangga tersebut dari tanah?

Jawaban:

4. Sebuah tangga memiliki dua Langkah pendek yang membentuk sudut siku-siku. Panjang langkah pertama (a) adalah 5 kaki dan Panjang langkah kedua (b) adalah 12 kaki. Berapa Panjang tangga (c)?

Jawaban:

5. Sebuah tangga ditempatkan di dekat dinding dengan sudut kemiringan 60 derajat. Panjang tangga (c) adalah 10 meter. Tentukan tinggi tangga dari tanah (h) dan jarak tangga dari dinding (d)!

Jawaban:

Ketika tangga ditempatkan di dekat dinding, kita dapat menggunakan trigonometri. Berdasarkan sudut kemiringan 60derajat, kita dapat menggunakan fungsi sinus dan kosinus.

Fungsi sinus:

Fungsi kosinus:

Jadi, tinggi tangga dari tanah adalah  5 akar 3 meter dan jarak tangga dari dinding adalah 5 meter.

6. Sebuah tangga siku-siku memiliki panjang sisi pendek pertama (a) 12 cm dan panjang sisi miring (c) 25 cm. Tentukan panjang sisi pendek kedua (b)!

Jawaban:

7. Sebuah tangga diletakkan di atas dinding setinggi 5 meter. Sudut kemiringan tangga terhadap dinding adalah 60 derajat. Berapa panjang tangga tersebut?

Jawaban:

8. Sebuah segitika siku-siku memiliki panjang sisi pendek pertama (a) 12 cm dan panjang sisi miring (c) 26 cm. Tentukan panjang sisi pendek kedua (b)!

Jawaban:

9. Sebuah tangga dengan panjang 102 kaki membentuk sudut kemiringan 45 derajat. Berapa tinggi tangga tersebut dari tanah?

Jawaban:

10. Sebuah persegi panjang memiliki panjang 7 cm dan lebar 24 cm. Apakah sisi diagonal persegi panjang tersebut membentuk segitiga siku-siku?

Jawaban:

Iya, karena panjang dan lebar persegi panjang adalah a dan b, maka diagonal (c) dapat dihitung menggunakan Pythagoras dengan rumus:

Nah, itu dia 10 Contoh Soal Teorema Pythagoras Kelas 8 beserta pembahasannya. Semoga Mama dan si anak bisa paham dengan mudah ya tentang penggunaan rumus Pythagoras ini. Next, kita bahas rumus apa lagi ya, Ma? Jangan lupa komen di bawah!­

Baca juga: