Seorang laki-laki berusia 28 tahun di Pati, Jawa Tengah, ditetapkan sebagai tersangka. Penetapan tersebut didasari aksi pembunuhan yang dilakukan terhadap istrinya sendiri.
Berdasarkan hasil autopsi, istrinya tengah mengandung anak keempat mereka. Usia kehamilan sang istri diektahui berusia dua bulan.
Informasi selengkapnya mengenai ibu hamil di Pati dibunuh suami telah Popmama.com rangkum untuk Mama di bawah ini.
