Artikel ini sudah ditinjau oleh dr. Fitria Mahrunnisa, MSc, Sp.A
Sejak lahir, bayi terus tumbuh dan berkembang. Bayi juga membutuhkan dukungan dan bantuan dari orangtua untuk melatih perkembangannya.
Orangtua tentu ingin bayinya tumbuh dan berkembang dengan baik serta mencapai tonggak perkembangan sesuai jadwalnya. Namun kadang, orangtua tidak sadar melakukan beberapa hal yang seharusnya tidak boleh dilakukan atau si Kecil belum cukup umur untuk hal-hal tertentu.
Bila si Kecil berusia 3 bulan, hal-hal apa saja yang tidak boleh dilakukan pada bayi 3 bulan? Yuk, simak daftarnya pada ulasan Popmama.com berikut ini.
