Drama Korea Mask Girl kini sedang ramai diperbincangkan banyak orang sejak tayang perdana pada 18 Agustus 2023 di Netflix. Drama ini bercerita tentang diskriminasi terhadap seorang perempuan yang memiliki penampilan kurang rupawan.
Akting Im Jin Ah yang berperan sebagai Kim Mo Mi versi sudah menjalani operasi plastik pun mencuri perhatian. Sebelum beralih menjadi seorang aktris, perempuan yang akrab disapa Nana ini juga merupakan mantan personel girlgroup After School.
Nah, kali ini Popmama.com siap membahas fakta keluarga Nana eks After School pemeran Kim Mo Mi di Mask Girl.
