Perkembangan Janin Usia 8 Minggu

Pada minggu ini, bayi mulai dapat bergerak, walaupun gerakan itu masih terlalu lemah Mama rasakan

3 Oktober 2023

Perkembangan Janin Usia 8 Minggu
Popmama.com/Aristika Medinasari

Bayi mama tumbuh sangat cepat hingga ukuran tubuhnya mencapai sekitar 1,3 sentimeter. Bibir, hidung, kelopak mata, kaki, dan punggungnya mulai terbentuk. Meski masih terlalu dini untuk didengar dari luar, jantung sudah berdenyut pada kecepat yang luar biasa, yaitu 150 kali per menit.

Pada minggu ini, bayi mulai dapat bergerak, walaupun gerakan itu masih terlalu lemah untuk dapat Mama rasakan. Semua organ utama dan sistem tubuh bayi mama sedang berkembang. Kemudian plasenta juga berfungsi.

Baca juga:

The Latest