Kanker serviks seringkali berkembang secara perlahan dan pada tahap awal kerap tidak menimbulkan keluhan yang jelas.
Inilah sebabnya, banyak perempuan baru menyadari keberadaan penyakit ini ketika sudah memasuki stadium lanjut.
Padahal, jika dikenali sejak dini, kanker serviks memiliki peluang besar untuk ditangani secara efektif dan meningkatkan angka kesembuhan.
Oleh karena itu, penting bagi setiap perempuan untuk lebih peka terhadap perubahan pada tubuhnya.
Berikut ini Popmama.com telah merangkum 5 gejala kanker serviks stadium awal yang tak boleh diabaikan, sebagai langkah awal untuk menjaga kesehatan dan melakukan deteksi sedini mungkin.
