Mama mungkin pernah melihat keluarga yang semua anaknya laki-laki, lalu bertanya-tanya, “Kok bisa ya? Apa karena faktor makan? Genetik? Atau justru dari Mama sendiri?”
Meski terdengar sederhana, fenomena ini memang sering memunculkan rasa penasaran. Secara teori, peluang memiliki anak laki-laki atau perempuan selalu 50:50 di setiap kehamilan. Namun kenyataannya, ada beberapa keluarga yang terlihat lebih sering punya anak dengan jenis kelamin yang sama.
Beberapa penelitian terbaru menunjukkan bahwa proses penentuan jenis kelamin bisa dipengaruhi faktor biologis, genetik, hingga pola kromosom tertentu yang kemungkinan memengaruhi peluang lahirnya anak laki-laki atau perempuan.
Nah, kalau Mama ingin tahu lebih jauh apa saja yang mungkin berpengaruh, yukm simak rangkuman Popmama.com tentang kenapa Mama bisa hamil anak laki-laki semua?
